~"❤`Bismillahirrahmaanirrahiim`❤"~
❤`Tanpa kau kata, aku tau kau mengasihiku
Karena kurasakan dari niat istikharah dan khitbahmu untuk menghalalkan rasa itu...
❤`Tanpa kau ucap, aku tau kau merindukanku
Karena kulihat dari kesungguhan tekadmu mendapatkan Maharku dari jerih payah dan tetes keringatmu...
❤`Tanpa untaian puisi, aku tau kau menyayangiku
Karena kudengar ada namaku dalam Ijab semata mata mengharap keridhaan Allah...
❤`Tanpa kau bisikkan, aku tau kau mencintaiku
Karena hatiku bergetar saat disampingmu
Kau berdiri di dekatku, aku menunduk malu menyembunyikan rona bahagiaku
❤`Kau pegang ubun ubunku, seraya berdo'a untuk kebaikan watakku dan mohon perlindungan dari kejahatan watakku...
❤`Lalu kau tuntun jemari tangan ini, mengajakku Shalat bersama memohon Barakah dan Keharmonisan kepada Allah Ta'ala sehingga tidak ada kebencian yang tersisa di hati kita...
❤`Wahai Suamiku,...
Sungguh aku mencintaimu, do'aku juga terucap kala itu
❤`Aku ingin dengan pernikahan yang Barakah ini semakin hari kau semakin sayang ketika memandangku
Sehingga akupun merasakan getaran cinta yang semakin mendalam kala memandangi wajahmu
❤`Saat cinta ini menjadi halal,...
Kuharap akulah yang Tercantik dihatimu
Tercantik tidak hanya untuk saat ini, ketika wajahku masih berbalut make-up..
❤`Tapi juga tercantik untuk nanti, ketika wajahku berselimut karena termakan oleh senja.....
❤`Yaa Allah jadikan aku Tercantik didepan suamiku saja...
❤`Aamiin Aamiin Yaa Rabbal'alaamiin`❤
❤`semoga ini bisa jadi bahan renungan untuk para Istri-
Istri Ahli Surga.
❤`Salam santun silahturrahmi wa ukhuwah Fillah ((^_^))
Silahkan baca artikel lainnya yang terkait dengan pos di atas
muslimah
- 🔹Siapakah Yang Ukhti Pilih ? 🔹
- Boleh berhias, tapi ....
- 10 cara menyelamatkan diri dari fitnah
- Gamisku menyapu jalan
- Hukum seputar wanita (haid)
- Untukmu istri sholehah
- Wanita
- Aku dan Hijab Syar'i ku (bag.3)
- Aku dan Hijab Syar'i ku (bag.2)
- Aku dan Hijab Syar'i ku (bag.1)
- Wanita
- Berhijab
- #Tiga Gaya Wanita yang Tidak Mencium Bau Surga#
- Cinta Khadijah RA
- ※.. JILBAB ITU PENYELAMAT ..※
- Hak-Hak Wanita yang Sempurna dalam Islam dan Hijab yang Syar’i
- SYARAT-SYARAT HIJAB SYAR’I
- Yang menghalangi niat berhijab
- TIPS MENJAGA HARGA DIRI WANITA
- Yuuk berjilbab...!! (bagian ke 3)
- Alasan enggan memakai jilbab
- Yuuk berjilbab...!! (bagian ke 2)
- Yuuk berjilbab...!! (bagian ke1)
- JILBAB HATI
- ~" ♥ JILBABKU~TASBIHKU ♥ "~
0 komentar
Posting Komentar
Sampaikan komentar anda di bawah ini