pos giv

Jangan ambil dia

Diposting oleh Unknown | 01.37 | | 0 komentar »
Janganlah seseorang menawar di atas tawaran saudaranya, dan jangan lah meminang di atas pinangan saudaranya, kecuali dengan idzinnya, (HR. Tirmidzi & Achmad)Sesungguhnya seorang Mukmin itu bersaudara, maka saling berbuat baiklah di antara dua persaudaraan kalian. (QS 49;10)Saat anda menawar sesuatu barang, & belum selesai anda bernegoisasi/tawar menawar, lalu ada orang lain datang dan tiba-tiba menawar barang tersebut lebih...
Setiap orang yang menikah pasti merindukan keluarga  Sakinah Mawadah Warohmah (SAMARA), yakni kondisi rumah tangga yang tenang, damai dan tentram. Namun, kondisi ini bukanlah berarti keluarga yang tidak pernah mengalami masalah. Dalam kenyataannya, masalah akan selalu datang seiring dengan berjalannya waktu, baik yang disebabkan faktor internal maupun ekternal. Jadi, perlu disadari bahwa kehidupan rumah tangga tidak akan luput dari...
Alloh SWT berkata dalam QS al-Qalam ayat 4, “Dan sesungguhnya engkau (Muhammad), benar-benar berbudi pekerti yang luhur“. Ayat ini menggambarkan bagaimana tingginya akhlaq nabi Muhamad saw, sampai-sampai Alloh SWT menyatakan secara spesifik dalam firman-Nya. Masyarakat dunia, tak terkecuali non-muslim, jika ia memahami kehidupan nabi Muhammad, akan mengakui begitu indahnya islam saat diterjemahkan oleh akhlaq rosululloh. Maka dari itu, tidak...

Nasehat untuk para suami

Diposting oleh Unknown | 22.31 | | 0 komentar »
Tentu tidak adil jika hanya istri yang selalu diminta untuk memahami dan bersikap baik, para suami juga perlu diberi nasehat bagaimana cara memperlakukan istrinya dengan baik. Berikut nasehat untuk para suami atau calon suami yang saya copas dari sebuah milis. Ada 8 nasihat untuk para lelaki, yang menurut saya cukup bagus juga, inilah ke 8 nasihat itu: 1. Kakek berkata, hargai istrimu sebagaimana engkau menghargai ibumu, sebab...

Renungan buat para istri

Diposting oleh Unknown | 22.24 | | 0 komentar »
Renungan buat para istri. Mengapa ridha suami itu adalah syurga bagimu wahai para istri? 1. Suamimu dibesarkan oleh ibu yang mencintainya seumur hidup. Namun ketika dia dewasa, dia memilih mencintaimu yang bahkan belum tentu mencintainya seumur hidupmu, bahkan sering kala rasa cintanya padamu lebih besar daripada cintanya kepada ibunya sendiri. 2. Suamimu dibesarkan sebagai lelaki yang ditanggung nafkahnya oleh ayah dan ibunya...
Tips mencari calon suami soleh atau istri solehah ~ sahabat, saudaraku fillah,Untuk mendapatkan sesuatu yang kita inginkan tentu saja di perlukan kerja keras, usaha dan tentu saja doa. usaha-usaha dalam mendapatkan calon suami soleh/istri solehah tentu menjadi perenungan bagi kita yang mendambakan pendamping hidup seperti demikian untuk jalan menuju keridhoan Allah SWT. 1. Jangan Pacaran sebelum menikah Hal yang satu ini...
** Ciri - Ciri Suami Sholeh **1. Suami yang taat dalam melaksanakan perintah serta meninggalkan larangan Allah dan RasulNya dan dapat pula membimbing isterinya2. Suami yang mampu memberikan nafkah sama ada zahir ataupun batin3. Suami yang sedia memberikan nasihat, bimbingan , dorongan , didikan dan ajaran dalam melaksanakan tugas serta tanggungjawab rumah tangga dan juga terhadap Allah S.W.T.4. Suami yang bijak dalam menyelesaikan permasalahan...

※.. JILBAB ITU PENYELAMAT ..※

Diposting oleh Unknown | 22.01 | | 0 komentar »
❀.♥Bismillahirrahmaanirrahim♥.❀ Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh ※.. JILBAB ITU PENYELAMAT ..※  Benar..Berjilbab belum tentu baik imannya.Akan tetapi wanita yang baik iman sudah pasti berjilbab bukan?  Benar..Menutup aurat bukan jaminan nggak pernah berbuat dosa.Akan tetapi menutup aurat sudah pasti mengurangi dosa.Minimal telah menggugurkan dosa kewajiban menutup aurat.!  Benar..Berjilbab...
.::Tips-tips agar hati selalu nyaman terhadap orang lain::.1. Senantiasa berbaik sangka terhadap orang lainBerkata Umar ibnul khattab,"Tidaklah engkau mendapati apapun dari saudaramu yg cenderung ke hal negatif kecuali sll engkau arahkan ke hal positif"2. Jaga lisan, banyak diam di rumah & lebih menyibukkan aib sendiri3. Selalu berdoa,"Allahummak finiihim bima syi'ta""Ya Allah, lindungilah aku dari mereka menurut apa yang Engkau kehendaki."4....

Tetap menyayangi

Diposting oleh Unknown | 17.53 | | 0 komentar »
Candaan suami istri CERIA...!Suami : tebak-tebakan yuk, sayang...!Istri : ayuk, siapa takut....!Suami : 1+1 berapa?Istri : yah,,,,mudah banget... Ya pasti dua lah sayang..Suami : tuh artinya, dua mata saya selalu CERIA ketika melihat wajah kamu sayang.Istri : uhh, co cweet.. Eh, adek juga gak mau kalah nih, kalau 12+12 hasilnya berapa?Suami : 24 pastinya,,Istri : 24 jam pula adek selalu memikirkan kamu, sayang..Suami : wah, serrr nih hati...
❥ SUAMI : Mi,sebenarnya Abi iri ma umi. ❥ Bagaimana tidak,Umi dah begitu banyak PAHALA nya daripada abi. ❥ ISTRI : Banyak PAHALA bagaimana maksud abi. ❥ SUAMI : Umi dah mengandung,melahirkan,serta menyusui serta mengurus anak..❥ Maka semua itu PAHALA yang banyak buat Umi,ditambah keridhaan Abi sebagai suami kepada umi.❥ ISTRI : Tak usahlah Abi mengirikan,karena setiap manusia sudah punya bagiannya..❥ ALLAH telah melebihkan bagian...

YA ALLAH,INILAH KAMI

Diposting oleh Unknown | 21.25 | | 0 komentar »
✽BismillaahiRRahmaaniRRahiim✽❥ YA ALLAH Inilah Kami,hamba - hamba MU yang lemah tanpa Hidayah dan Pertolongan MU..❥ Hamba - hamba MU yang Rugi bila tak mendapat Maghfirah / Ampunan MU..❥ Hamba - hamba MU yang sering lupa dalam mensyukuri segala Nikmat MU..❥ Hamba - hamba MU yang banyak khilaf dan dosa kepada MU..❥ YA ALLAH YAA RABBANA,Terimalah amal ibadah kami yang Seadanya..❥ Ampunilah dosa - dosa kami yang tak terhitung jumlah nya..❥ Dan...

SO SWEET :D

Diposting oleh Unknown | 21.07 | | 0 komentar »
✽ SUAMI ISTRI SO SWEET ✽ ❥ Suami : Mencium harum Masakan dari dapur,Hmmm..lagi masak apa Nih Umi..??.:-)❥ Kayaknya mantaap nih.:-)(Sambil Ngendap-ngendap menuju dapur)❥ Suami : Diam-diam datang kepada isteri dari belakang.B-)❥ Lalu memeluknya dan Berkata : Sayang,masak apa tuh,dari harum nya kayak nya enak sekali.:-)(Sambil nelen ludah)❥ Isteri : Iih Abii,bikin kaget aja.:-)(Padahal hatinya seneng)❥ Istri : Umi lagi goreng Ikan Mas...
Hak-Hak Wanita yang Sempurna dalam Islam dan Hijab yang Syar’i Oleh: Asy-Syaikh Hasyim bin Hamid ‘Ajil Ar-Rifa’iy Hak-hak ini semua tidak terdapat dalam faham yang menamakan dirinya “faham modern”, yang menyerukan ‘Emansipasi Wanita’ itu. (Bahkan sebaliknya) mereka mengatakan bahwa Islam menghilangkan hak-hak wanita dan memenjarakannya di dalam rumah. Apakah karena Islam tidak menjadikan wanita sebagai dagangan murah yang bisa...

SYARAT-SYARAT HIJAB SYAR’I

Diposting oleh Unknown | 21.29 | | 0 komentar »
SYARAT-SYARAT HIJAB SYAR’I Adapun syarat-syarat hijab syar’i adalah:  1-Hendaklah hijab/jilbab menutup seluruh badan. Allah berfirman:  “Hendaklah mereka mengulurkan jilbabnya keseluruh badan mereka” (QS. Al Ahzab: 59).  Jilbab adalah pakaian panjang yang menutup seluruh badan (dari kepala hingga mata kaki), artinya dengan mengulurkan keseluruh badan yang merupakan aurat wanita. jadi jilbab yang syar’i adalah yang...

Yang menghalangi niat berhijab

Diposting oleh Unknown | 05.41 | | 0 komentar »
1.     Percaya atau tidak musuh terbesar yang menghalangi diri kita untuk berhijab syar'i terkadang adalah diri kita sendiri J 2.    Kita menyangka hambatan kita berhijrah datang dari sekeliling kita. Padahal sebenarnya, kita sendiri yang membuat persepsi tersebut 3.    Terkadang kita sendiri yang banyak beralasan seolah-olah ragu, tidak yakin & berat hati untuk berhijrah....